NOKTURNO SENJA

Penyair pada dasarnya ialah seorang pejalan, seorang
musafir. Penyair selalu melakukan perjalanan, baik
perjalanan fisik maupun perjalanan rohani. Panggilan
sebagai seorang pejalan atau seorang musafir merupakan
sebuah keniscayaan bagi seorang penyair. Tanpa bersedia
melakukan perjalanan, maka habislah riwayat perjalanan
kreatif seorang penyair. Mengapa demikian? Karena apa yang
ditulis oleh seorang penyair sesungguhnya dipicu oleh
peristiwa, fenomena, hal-hal, benda-benda, dan sebagainya
yang dijumpainya dalam setiap perjalanannya.

Rp35.000

Stok 12

Deskripsi

NOKTURNO SENJA
Copyright © Lindung Ratwiawan
Penulis: Lindung Ratwiawan
Editor: akaputra
Penata Letak: Surealisme
Penata Sampul: Muhammad Agung
Cetakan Pertama, Juli 2020
xiv + 84 hal; 13 x 19 cm
ISBN:
CV KEKATA GROUP
Jalan Sumbing Raya No. 27 B, Mojosongo, Kec. Jebres
Surakarta, Jawa Tengah 57127
Dicetak oleh
Percetakan CV Kekata Group
Isi di luar tanggung jawab percetakan
Katalog Dalam Terbitan
Hak cipta dilindungi Undang-Undang
All Right Reserved
Dilarang mengutip atau memperbanyak sebagian atau
Seluruh isi buku ini tanpa izin tertulis dari penerbit

Informasi Tambahan

Berat 200 gram

Ulasan

Belum ada ulasan.

Jadilah yang pertama memberikan ulasan “NOKTURNO SENJA”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

0
    0
    Keranjang Belanja Anda
    Keranjang Belanja Anda Kosong⬅️ Kembali Belanja